Skip to main content

Beranikah kamu: Menikah Dulu, Baru Kemudian Jatuh Cinta ?

Beranikah kamu: Menikah Dulu, Baru Kemudian Jatuh Cinta ?
Beranikah kamu: Menikah Dulu, Baru Kemudian Jatuh Cinta ?
Biasanya Pasangan ingin menikah lebih menjunjung tinggi sebuah komitmen daripada romansa. 
Beberapa Pakar hubungan masa kini berpendapat yang cukup radikal tentang masalah pernikahan. Mereka berpendapat bahwa lebih baik jika menikah dulu baru kemudian jatuh cinta pada pasangan ketika membangun rumah tangga. Inilah yang dinamakan apa arti cinta sejati.

Pendapat tersebut mereka sampaikan karena banyaknya jumlah pasangan pacaran yang mudah cerai karena masalah sepele.
Sedangkan jika pasangan sudah terikat dalam pertalian pernikahan, kata "cerai" tidak akan mudah diumbar. Jikalau Anda adalah salah satu orang yang berani mengikuti pendapat mereka, maka inilah alasan mengapa cinta akan datang setelah menikah. Inilah yang disebut arti cinta sesungguhnya.

Komitmen Terhadap Semua Hal
Dalam hal status pacaran, prinsip romantisme adalah hal utama. Akan tetapi dalam hubungan pernikahan, komitmen adalah modal awalnya. Bahkan sebuah pertalian pernikahan itu akan berlangsung lebih lama karena ada rasa saling menghormati pada komitmen yang sudah disepakati

Pernikahan menyertakan banyak factor
Hubungan Pernikahan akan membuat Anda terpengaruh dalam banyak faktor dalam kehidupan satu sama lain. Tapi dalam pacaran, tidak banyak faktor yang bisa dilibatkan. Romantisme dalam hubungan pacaran membuat seseorang selalu tebawa akan emosi yang akan menghancurkan hubungan.

Stabiltas
Ketika Menikah secara tidak langsung akan membuat seseorang mendapatkan kemapanan hidup. Ketika kemapanan hidup bisa dicapai, perasaan cinta dan kasih bisa masuk perlahan sehingga membuat sebuah ikatan pernikahan akan terasa lebih indah. Fakta ini tentu akan  berbanding terbalik apabila dibandingkan dengan pemikiran waktu masih berpacaran yang di mana cinta dijadikan segalanya.

Lebih mudah jatuh hati
Sepasang suami dan  istri akan melakukan semua aktivitas penting secara bersama. Kamu akan melihatnya melakukan tanggungjawab sebagai pasangan dan sekaligus orangtua dari anak-anak. Inilah yang dinamakan salah satu ciri orang jatuh cinta. Secara bertahap, akan muncul rasa kagum yang akan  membuat Anda jatuh cinta satu sama lain.

Comments

Popular posts from this blog

Elegant hijab street style

Elegant hijab street style Elegant hijab street style

Astagfirullah...62,7 Persen Siswi SMP Pernah Berzina dan 22 % siswi SMU Pernah Melakukan Aborsi

Astagfirullah...62,7 Persen Siswi SMP Pernah Berzina dan 22 % siswi SMU Pernah Melakukan Aborsi Indonesia kini memiliki predikat anyar. Yakni negara dengan pengakses situs porno nomor satu sedunia. Torehan ini sungguh memalukan. Pasalnya, satu setengah tahun lalu posisi Indonesia masih di urutan tujuh, namun satu bulan silam justru merangsek naik ke posisi teratas. Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) pun membenarkan torehan buruk ini. "Menurut data dari search engine yang kami dapat, terakhir sekitar satu bulan lalu memang menyebutkan, Indonesia menjadi negara pengakses situs pornografi tertinggi di dunia," jelas Kepala Humas dan Pusat Informasi Kementerian Kominfo, Gatot S Dewa Broto, kemarin. Walau tidak membeberkan secara rinci berapa besaran angkanya, Gatot menyatakan ini merupakan pekerjaan rumah dan tugas yang harus terus diselesaikan jajarannya. Karena, Kominfo memiliki tanggung jawab moral dalam meminimalisir akses ke situs konten mesum itu. “Kami

Hijab Fashion for Muslim Women | Sincerely Maryam

Hijab Fashion for Muslim Women | Sincerely Maryam Hijab Fashion for Muslim Women | Sincerely Maryam

green cardigan hijab look, Fall stylish hijab street looks

green cardigan hijab look, Fall stylish hijab street looks green cardigan hijab look, Fall stylish hijab street looks

Bagaimana Hukumnya Berhubungan Suami Istri Di Malam Ramadhan? Berikut Penjelasannya !!

Bagaimana Hukumnya Berhubungan Suami Istri Di Malam Ramadhan? Berikut Penjelasannya !! Alhamdulillah, segala puji bagi Allah Subhanahu wa Ta'ala. Shalawat dan salam semoga terlimpah kepada Rasulullah Muhammad Shallallahu 'Alaihi Wasallam, keluarga dan para sahabatnya. Ada beberapa orang yang sangat semangat mengisi Ramadhan. Sampai-sampai ia melarang untuk melakukan hubungan suami istri pada malam harinya. Ia pun memberi fatwa dan anjuran untuk tidak melakukan jima' dengan istri agar bisa lebih maksimal dalam menjalankan kebaikan di bulan yang mulia. Bagaimana sebenarnya kedudukan jima' (hubungan suami istri) di malam Ramadhan? Bagaimana pula hukum orang yang melarangnya karena untuk memaksimalkan ibadah di malam-malam tersebut? Sesungguhnya melakukan jima' (hubungan suami istri) di malam-malam Ramadhan adalah mubah sebagaimana makan dan minum. Hal itu didasarkan pada keterangan yang sangat jelas dari Al-Qur'an dan kesepakan kaum muslimin. Allah 'Azz